Poli MTBS (Manajemen Terpadu Balita Sakit) merupakan salah satu dari poli pelayanan di Puskesmas Gemaharjo yang memberikan pelayanan kebidanan yang terintegrasi/terpadu dalam tatalaksana bayi dan balita sakit dengan fokus kepada kesehatan anak usia 0 bulan sampai 59 bulan (<5 tahun) dengan keluhan umum dan khusus secara menyeluruh.
Pelayanan BP Umum melayani pasien umum maupun peserta BPJS, KIS, Jamkesmas, Jamkesda, SPM yang faskes 1 nya di UPTD Puskesmas Rawat Inap Cibugel, namun beberapa tindakan pelayanan dapat terkena biaya sesuai aturan yang berlaku.
Untuk pendaftaran peserta BPJS gratis dan peserta Umum dikenakan tarif Rp.10.000 bila yang diberikan hanya tindakan pengobatan saja.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar